Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

SEO Offpage yang Wajib Kamu Tahu

Gambar
Para pemilik website dan orang-orang yang berkecimpung di dunia blogger tentunya sudah tak asing lagi dengan SEO atau Search Engine Optimization. Sekedar pengetahuan untuk kamu yang belum tahu, SEO ini memiliki 2 tipe yang biasa dipakai untuk optimasi website atau pun blog yakni SEO onpage dan SEO offpage. Meski memiliki 2 tipe, tapi tujuan dari SEO tetap sama, seperti yang dilakukan IDwebhost yakni menaikkan traffic dan ranking laman atau website di search engine. Setiap orang yang memiliki website tentu ingin websitenya muncul di halaman pertama bukan? Dengan meningkatnya ranking website di mesin pencari akan membuat brand awareness dan traffic website meningkat. Kemudian hal itu akan membuat website anda secara langsung bisa menghasilkan unlimited money untuk kamu. Entah itu website jualan, atau hanya website blog yang mengandalkan ads atau iklan. Kali ini kita tidak akan membahas secara utuh mengenai 2 tipe tersebut. Hanya salah satu tipe yang akan kita bahas yakni SEO o

HTTP vs HTTPS: Blog Kamu Perlu Nggak Ya?

Gambar
Artikel ini disponsori oleh Hostinger.co.id , penyedia layanan web hosting murah kelas dunia. Kalo kamu sering browsing online atau hanya sekadar blogwalking, mungkin akan liat dua perbedaan mendasar pada beberapa situs yang tampil di halaman pencarian. Yakni menggunakan HTTP dan HTTPS. Bedanya gimana? Berdampak pada SEO gak, terus apakah blog semenjana juga perlu menggunakan  HTTPS? Let's see . Saya pernah menulis tentang HTTPS yang sudah diterapkan di platform blogspot , tapi artikel ini tidak akan membahas ulang, melainkan efek dari penggunaan enkripsi HTTPS terhadap performa SEO. Jadi, setidaknya bisa menjawab apakah saat ini kamu butuh HTTPS/SSL untuk blogmu atau tidak. Apa itu HTTPS? Sebelum kita bicara lebih jauh, ada baiknya kamu kenalan dulu sama yang namanya HTTPS. Basicnya, yang membedakan HTTP dan HTTPS adalah huruf S di belakangnya. Itu saja. Artinya adalah Security (Hypertext Transport Protocol Security). Hal ini berguna untuk melindungi data pengguna (dala

5 Keyboard Gaming Rexus Ter-Hits 2019

Gambar
Artikel ini disponsori oleh Bhinneka.com, toko online komputer, elektronik dan gadget terpercaya Photo by Soumil Kumar from Pexels Rekomendasi untuk Pemain Level Pemula hingga Advance Hai gamers, komponen apa yang menunjang performa permainan selain laptop dan tetikus? Tentu saja keyboard yang mumpuni, dong! Tidak hanya laptop, keyboard pun ada yang khusus untuk gaming. Keyboard ini biasanya dirancang menyesuaikan kebutuhan para gamers, seperti tambahan backlight yang lebih garang hingga tombol dengan daya tahan tekanan yang tinggi. Walaupun digempur merk impor, keyboard dari brand lokal tetap tidak kalah saing. Tengok saja Rexus. Merk alat-alat gaming asli Indonesia ini mengeluarkan berbagai tipe keyboard gaming. Sebagai merk yang fokus pada kebutuhan gamers, Rexus memperhatikan betul kualitas barang-barang produksinya, sehingga beberapa keyboard keluarannya ada yang super duper laris. Berikut lima keyboard Rexus terlaris, dilansir dari situs resmi rexus.id. Re