Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2014

12 Akun Instagram Inspirasi Desainer Grafis

Gambar
Buat nyari inspirasi dalam membuat desain memang gampang-gampang susah. Gampang karena sekarang sudah ada internet, namun susah dikala bingung mau mulai dari mana. Maka dari itu jungjawa.com berkesempatan untuk merekomendasikan para desainer grafis yang bisa kalian follow di Instagram. Siapakah mereka? Instagram itu keren! Kenapa? Dengan lebih dari 200juta pengguna aktif setiap bulannya, banyak sekali gambar yang diposting melalui Instagram. Kabar baiknya adalah kita dapat dengan mudah mencari desain-desain yang dikerjakan orang lain, termasuk seorang desainer grafis. Siapakah mereka? Ayo kita follow! 1. Jon Contino Dikenal sebagai seorang desainer, Jon Contino menggunakan Instagram untuk memamerkan hasil kerjanya.Jika kamu tertarik dengan ilustrasi, branding atau desain produk, kamu bisa mencari inspirasi darinya loh. 2.  Nick Deakin Dengan lebih dari 3.500 followers , Deakin membuat sesuatu yang awalnya biasa-biasa saja menjadi luar biasa. Nick

Membahas Teknologi Skyactiv dari Mazda

Gambar
Berawal dari iklan di salah satu stasiun televisi tentang teknolgi dari Mazda yakni SkyActiv, saya pun berniat untuk membahasnya di jungjawa.com . Apalagi di bulan September ini bertepatan dengan event otomotif Indonesia International Motor Show 2014 yang di gelar di Jakarta. Lalu apa itu SkyActiv? Teknologi yang diperkenalkan dari Mazda ini mengedepankan sisi penghematan konsumsi bahan bakar dengan tetap memberikan performa yang prima untuk menjaga kepuasan konsumen. Teknologi SkyActiv sendiri dibagi menjadi empat bagian yakni SkyActiv pada engine (G untuk Gasoline dan D untuk Diesel), SkyActiv Drive, SkyActiv Chasis dan SkyActiv Body. 1. SkyActiv pada engine (SkyActiv-G dan SkyActiv-D) Dari sisi engine mobil sendiri, SkyActiv menawarkan rasio kompresi yang sangat tinggi yakni 13:1 bahkan di Jepang dirilis dengan rasio 14:1. SkyActiv-G didukung dengan teknologi direct injection atau bahan bakar langsung disemprotkan kedalam ruang bakar. Walhasil dengan rasio

Formula1 2014: MUSIM BARU

Gambar
Musim Baru, Aturan Baru, Mobil Baru Dalam video Transforming Formula One: 2014 Rules Explained Daniel Ricciardo dan Sebastian Vettel menjelaskan peraturan baru Formula 1 yang lebih banyak dan kompleks untuk musim 2014 dibandingkan musim-musim sebelumnya. Sebenarnya udah kelewat lama sih kalo diposting di jungjawa.com . Pasalnya sudah menjelang akhir tahun 2014, September. Tapi karena keinginan menulis lebih besar, walhasil ditulis saja. Sebastian Vettel menggunakan mobilnya rancangan tahun lalu dengan perubahan rekayasa dibanyak sisi untuk mengikuti aturan-aturan resmi F1. Menggunakan RB10, pembalap Jerman ini berada diposisi 5 klasemen sementara dengan capaian 124 poin.  Klasemen F1 Berikut ada video visual yang akan membawa kita melalui sisi-sisi penting dari Formula 1 pada tahun 2014 ini. Mengapa Sebastian Vettel dan Red Bull Racing? Perubahan aturan F1 telah menjadi bagian dari masalah yang tidak hanya dialami oleh Red Bull Racing tim tetapi seluruh tim yan